Palembang, SumselSatu.com  Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palembang tetap mempertahankan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilukada 2018 Kota Palembang sebanyak 1,113,249 juta jiwa. Ketua KPU Palembang Syarifuddin mengatakan, DPT Palembang tidak akan berubah, meskipun ada pihak yang menolak DPT tersebut. “DPT Kota Palembang tetap, itu perintah KPU Pusat. Memang di setiap Pilkada dan...
Muara Enim, SumselSatu.com Saksi Pasangan Cagub-Wagub Sumsel Nomor Urut 4 H Dodi Reza Alex Noerdin-H M Giri Ramanda N Kiemas, yang akan melaksanakan tugasnya di tempat pemungutan suara (TPS), menjadi ujung tombak pengamanan perolehan suara Dodi-Giri. “Saksi di TPS menjadi ujung tombak pengamanan suara di wilayah masing-masing,” ujar Achmad Imam Mahmudi,...
Palembang, SumselSatu.com Menjelang pemungutan suara Pilgub Sumsel 2018 27 Juni mendatang, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Palembang, menggelar Pelatihan Saksi TPS, Kolektor, Koordinator Kelurahan, dan Saksi Kecamatan Pasangan Cagub-Wagub Sumsel Nomor Urut 4 H Dodi Reza Alex Noerdin-H M Giri Ramanda N Kiemas. “Mulai hari ini kami melakukan pelatihan...
Palembang, SumselSatu.com Sejumlah aktivis yang tergabung dalam Koalisi Aktifis Untuk Pilkada Bersih menuntut Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumsel mencoret pasangan Herman Deru-Mawardi Yahya sebagai Cagub-Wagub Sumsel 2018-2023 dengan Nomor Urut 1. Para pimpinan LSM dan ormas yang tergabung dalam Koalisi Aktifis Untuk Pilkada Bersih menyampaikan petisi di KPU Sumsel di Jakabaring,...
Pagar Alam, SumselSatu.com Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Pagar Alam, Rabu (20/9/2018), melaksanakan pelatihan Saksi Pasangan Cagub-Wagub Sumsel Nomor Urut 4 H Dodi Reza Alex Noerdin-H M Giri Ramanda N Kiemas. Peltihan itu dilakukan di halaman kediaman Ketua DPC PDI Perjuangan Pagar Alam Yumisah, di Kelurahan Karang Dalo, Kecamatan...
Baturaja, SumselSatu.com Saat libur Lebaran 1439 H, beberapa pusat perbelanjaan modern di Kota Baturaja diserbu masyarakat, seperti di Ramayana dan Citimall. Momen ini dimanfaatkan oknum pengelola parkir dengan menaikkan tarif sesuka hati. Melambungnya tarif parkir dikeluhkan pengunjung pusat perbelanjaan. Di Ramayana, tarif parkir kendaraan roda dua mencapai Rp5.000.  Padahal peraturan daerah...
Baturaja, SumselSatu.com Pasca Lebaran, sampah di beberapa titik pasar tradisional serta tong-tong sampah di sejumlah kawasan di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) telah menggunung. Pihak Dinas Lingkungan Hidup (DLH) OKU akhirnya memakai satu unit alat berat untuk mengurus sampah-sampah tersebut. Kepala DLH OKU, Slamet, Selasa (19/6), terlihat turun langsung memimpin...
Lubuk Linggau, SumselSatu.com Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Lubuk Linggau menggelar Pelatihan Saksi Pasangan Cagub-Wagub Sumsel H Dodi Reza Alex Noerdin-H M Giri Ramanda N Kiemas, Selasa (19/6/2018). Pelatihan terhadap mereka yang akan mengawasi pelaksanaan, mencatat, dan mengawal hasil Pemilukada Sumsel 2018 di tempat pemungutan suara (TPS) itu, dilakukan...
Palembang, SumselSatu.com Pemberitaan skandal seks antara Herman Deru dengan pembantunya, Ans, merebak menjelang Pemilukada Sumsel 2013 silam. Kala itu, Herman Deru menjadi Calon Gubernur Sumsel dan berpasangan dengan Maphilinda Boer. Kini, menjelang Pemilu Gubernur-Wakil Gubernur (Pilgub) Sumsel 2018, pemberitaan dugaan hubungan seks Herman Deru dengan pembantunya itu kembali muncul. Herman Deru...
Palembang, SumselSatu.com Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumsel Aspahani menyampaikan, Surat Suara Pemilukada Sumsel 2018 sudah dilipat semua oleh KPU Kabupaten/Kota di Sumsel. “Surat Suara Pilkada Sumsel sudah dilipat semua di kabupaten/kota (KPU Kabupaten/Kota-red),” ujar Aspahani kepada wartawan, Senin (18/6/2018). Dia mengatakan, logistic Pemilu Gubernur-Wakil Gubernur (Pilgub) Sumsel, surat suara, hologram, dan...