Palembang, SumselSatu.com Pemudik dan masyarakat yang bepergian saat Natal 2023 dan Tahun Baru (Nataru) 2024 di Pulau Sumatera bisa memanfaatkan fasilitas lima jalan tol gratis yang bisa memotong waktu perjalanan. Menurut Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), kelima ruas jalan tol itu sudah beroperasi tetapi...
Palembang, SumselSatu.com Puluhan Aparatur Sipil Negara (ASN) dan Non PNSD Kota Palembang di Lingkungan Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) menjalani pemeriksaan urine, Senin (27/11/2023). Tes urine dilakukan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) dan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Palembang. Pj Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Palembang Gunawan mengatakan, salah satu tindakan...
Palembang, SumselSatu.com Menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 para pejabat hingga Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Kota (Pemko) Palembang diingatkan untuk netral. Hal tersebut diungkapkan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian saat melakukan rapat koordinasi secara zoom meeting bersama pejabat Pemkot Palembang, Jumat (17/11/2023). Mendagri Tito Karnavian mengingatkan bahwa netralitas ASN...
Palembang, SumselSatu.com Sebanyak 9730 pelamar memperebutkan 49 formasi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) di wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Selatan (Sumsel). Ketua Panitia CASN Rahmi Widhiyanti mengatakan, formasi penjaga tahanan wanita paling diminati. "Dari 9730 pelamar, 8087 pria melamar pada penjaga tahanan pria kuota 47 orang, dan 1613 wanita melamar pada...
Palembang, SumselSatu.com Tes Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sudah berlangsung mulai 9 November 2023 menggunakan sistem Computer Assisted Test (CAT). Kepala Bidang Informasi Kepegawaian Kanreg VII BKN Palembang Yuli Novianti mengatakan, karena tes menggunakan sistem CAT, BKN menyiapkan 330 komputer. "Kita siapkan untuk di lokasi...
Palembang, SumselSatu.com Badan Kepegawaian dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) mencatat ada ada 5500 pelamar Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) yang lulus administrasi di lingkungan Pemerintah Kota (Pemko) Palembang membludak. Hal ini berdasarkan Pengumuman Nomor 810/235/Pansel-CASN/2023 tentang hasil seleksi administrasi (pasca sanggah) calon PPPK Pemko Palembang Tahun Anggaran 2023. Kepala BKPSDM...
Indralaya, SumselSatu.com Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo didampingi Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Agus Fatoni meresmikan ruas Tol Indralaya-Prabumulih. Peresmian ini dilaksanakan di titik nol Tol Indralaya Kabupaten Ogan Ilir (OI), Kamis (26/10/2023). Ruas tol sepanjang 64,5 kilometer (Km) ini ditandai dengan penempelan kartu tol elektronik serta penandatanganan prasasti Fly...
Jakarta, SumselSatu.com Badan Kepegawaian Negara (BKN) resmi mengubah jadwal seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) 2023. Perubahan jadwal itu termuat dalam surat bernomor 9386/B-KS.04.01/SD/E/2023 yang terbit pada 9 Oktober 2023. Masih banyaknya pelamar yang kesulitan menyelesaikan proses pendaftaran menjadi alasan BKN mengubah jadwal dengan memperpanjang masa pendaftaran. "Sehubungan dengan tingginya trafik pendaftaran...
Palembang, SumselSatu.com Sejumlah ruas Tol Trans Sumatera dihapus dari daftar proyek strategis nasional membuat rencana pembuatan akses menuju Palembang, Bengkulu gagal dibangun. Berdasarkan Informasi yang beredar. Wilayah Provinsi Sumatera Selatan ternyata terdapat satu ruas jalan tol yang di hapus dari daftar Proyek Strategis Nasional (PSN), Ruas tersebut merupakan jalantol tol dari...
Palembang, SumselSatu.com Pj Walikota Palembang Drs Ratu Dewa melakukan peninjauan berbagai infrastruktur wajah Kota Palembang, Rabu (4/10/2023). Dewa mengawali tinjauannya di Kolam Retensi Simpang Polda, kemudian ia bersama jajaran terpantau berjalan kaki cukup jauh hingga ke Halte Pasar Palimo. Dalam tinjauan ini, Dewa ingin memastikan secara langsung seperti apa keadaan di lapangan...