Palembang, SumselSatu.com Kapolres Lahat AKBP God Parlasro S Sinaga, SH, SIK, MH, mengimbau pemudik yang melintas di jalur Lahat ke Kabupaten Manak, Provinsi Bengkulu, berhati-hati saat melintas di jalur rawan longsor, terutama ketika hujan turun. Dia mengatakan, ada beberapa titik longsor terutama sepanjang Kecamatan Tanjung Sakti Pumi yang berbatasan langsung dengan...
Lahat, SumselSatu.com Ratusan siswa sekolah dasar (SD) sederajat dari berbagai sekolah mendatangi Pusat Listrik Tenaga Uap (PLTU) Banjarsari di Desa Sirahpulau, Kecamatan Merapi Timur, Kabupaten Lahat, Kamis (4/2/2024). Kedatangan para siswa ini untuk mengikuti Banjarsari Ramadan Fest 2024, yang dilaksanakan PT Bukit Pembangkit Innovative. Ratusan siswa SD tersebut berasal dari berbagi...
Lahat, SumselSatu.com Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lahat menggelar Rapat Paripurna VIII Masa Persidangan Kedua Tahun Sidang 2024 dengan agenda 'Membahas Keterangan Pertanggung jawaban (LKPJ) Bupati Lahat Akhir Tahun Anggaran (TA) 2023'. Rapat tersebut digelar di Ruang Rapat Gedung Utama DPRD Kabupaten Lahat, Jumat (22/3/2024). Rapat paripurna dihadiri Pj Bupati...
Lahat, SumselSatu.com Momentum bulan suci Ramadan dimanfaatkan Polres Lahat, Bhayangkari Polres Lahat dan Rumah Makan Sederhana Lahat berkolaborasi berbagi buka puasa, Kamis (21/3/2024) sore. Takjil yang dibagikan diantaranya nasi kotak dan kolak. Pembagian takjil itu dilaksanakan di depan Rumah Dinas Kapolres Lahat di Jalan Kolonel H Barlian. Diikuti Kapolres Lahat AKBP...
Lahat, SumselSatu.com Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Lahat diprediksi menjadi pesaing kuat bagi H Cik Ujang dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Lahat 2024. Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPC PKB Lahat Andriansyah menilai, Parisman telah menarik perhatian masyarakat dengan visi dan misinya untuk memajukan Lahat. Sebagai tokoh yang...
Lahat, SumselSatu.com Guna mengecek ketersedian beras dan harga, Tim Satgas Ketahanan Pangan Polres Lahat melakukan inpeksi mendadak (sidak) pasar, Kamis (14/3/2024). Kapolres Lahat AKBP God Parlasro Sinaga, SIK, melalui Kanit Pidsus Ipda Achmad Syarif, SPsi, MSi, mengatakan, tim mengecek harga beras premium di sejumlah pasar. Di Toko Bintang Terang, Kelurahan Pasar...
Lahat, SumselSatu.com PT Bukit Pembangkit Innovative selaku pemilik PLTU Banjarsari di Kabupaten Lahat, Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), menyalurkan bantuan bencana alam banjir di Kecamatan Karang Anyar, Kabupaten Demak, Provinsi Jawa Tengah (Jateng), Minggu (3/3/2024). Bantuan yang diberikan berupa beras, paket sembako dan kebutuhan lain diserahkan kepada warga terdampak. Bantuan diserahkan Sekretaris...
Lahat, SumselSatu.com PT Bukit Asam Tbk (PTBA) bekerja sama dengan PT Bukit Asam Medika (PT BAM) mengadakan Khitanan Gratis di lima kecamatan pada sekitar wilayah operasional sekitar perusahaan. Khitanan Gratis dimulai 27 Februari hingga 8 Maret 2024 di lima kecamatan. Yakni, Kecamatan Tanjung Agung, Kecamatan Merapi Barat, Kecamatan Muara Enim, Kecamatan...
Lahat, SumselSatu.com Sebanyak 22 pelajar sekolah dasar (SD)-sekolah menengah atas (SMA) di wilayah Merapi Timur, Kabupaten Lahat, menerima beasiswa prestasi dari PLTU Banjarsari. Penyerahan beasiswa prestasi dilakukan Executive Vice President PLTU Banjarsari Putut Dwidjoseno didampingi Manager Umum & Energi Primer Faza Ikhwana di Komplek PLTU Banjarsari, Rabu (28/2/2024). Executive Vice President PLTU...
Lahat, SumselSatu.com Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lahat periode 2023-2026, kini sudah mendapatkan perlindungan jaminan sosial dalam menjalankan kerja jurnalistik. Perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan untuk pengurus PWI Lahat ini, bagian dari kerja sama PWI Lahat dengan PT Priamanaya Grup. Sekretaris PWI Kabupaten Lahat Ehdi Amin mengatakan, jaminan sosial BPJS Ketenagakerjaan...
// Tells WordPress to load the WordPress theme and inpput it. ?> /** * Note: This file may contain artifacts of previous malicious infection. * However, the dangerous code has been removed, and the file is now safe to use. */ ?>