Palembang, SumselSatu.com Animo masyarakat di Sumsel Babel untuk membeli daging kerbau beku dari Bulog dengan harga Rp 80 ribu/kg cukup tinggi. Ini terbukti hingga akhir minggu ketiga Ramadan, penjualan daging beku Bulog Divre Sumsel Babel laris manis hingga mencapai 40 ton. Hal tersebut diungkapkan Kepala Bulog Divre Sumsel Babel M Yusuf...
Palembang, SumselSatu.com Berdasarkan keputusan bersama Tim Pembina Samsat Provinsi Sumsel (Pemprov Sumsel, Polda Sumsel dan PT Jasa Raharja) tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2018, pelayanan Samsat libur pada 11- 20 Juni 2018. Kepala UPT Bapenda Provinsi Sumsel Palembang II Herryandi Sinulingga Ap menghimbau masyarakat wajib pajak (WP) dapat...
Palembang, SumselSatu.com Bagi yang ingin mudik naik kereta api namun belum memegang tiket harus siap-siap kecewa. Pasalnya, tiket kereta api mulai H-10 sampai H+9 Lebaran hanya menyisakan 19 persen. Padahal, dalam masa angkutan Lebaran 2018, PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divre III Palembang menyediakan 59.444 tempat duduk, dengan 2.702 tempat duduk...
Palembang, SumselSatu.com  Palembang Square (PS) meluncurkan 4 program unggulan selama bulan Ramadhan. Peluncuran program tersebut berdampak pada peningkatan jumlah pengunjung PS. Menager Office PS Irwan Agust Setiawan mengatakan, selama bulan Ramadahan PS Mall memiliki 4 program. Yakni Re Sale, Food Festival, Mide Night Sale dan Takjil Corner. "Untuk program re sale kita...
Baturaja, Sumselsatu.com Jelang Hari Raya Idul Fitri 1439 H tahun 2018 yang tinggal menghitung hari lagi aktifitas di beberapa Pasar Tradisional di Kota Baturaja mulai terlihat padat. Namun kepadatan itu tak sebanding dengan omset para pedagang sembako yang mengaku sepi menjelang hari raya tahun ini. Keluhan itu disampaikan saat Wakil Bupati OKU...
Palembang, SumselSatu.com Badan Kerjasama Organisasi Wanita (BKOW) Sumsel dan Ikatan Istri (Ikatri) anggota DPRD Sumsel menggelar bazar Ramadan 1439 H di halaman DPRD Sumsel. Bazar bertema ‘Meraih Berkah Ramadhan dengan Meningkatkan Rasa Kebersamaan dan Kepedulian Terhadap Sesama’ ini dibuka, Selasa (5/6). Di bazar ini masyarakat dapat membeli sembako dan produk lainnya...
Jakarta, SumselSatu.com Pemerintah telah memasang kerangka ekonomi makro tahun anggaran 2019. Dalam asumsi tersebut pemerintah menetapkan pertumbuhan ekonomi dalam RAPBN 2019 mencapai 5,8%. Menteri PPN/Kepala Bappenas Bambang Brodjonegoro memandang dengan asumsi tersebut pemerintah harus bisa menurunkan tingkat kemiskinan. Sasaran pembangunan 2019 ialah tingkat pengangguran dari 4,8% hingga 5,2% dan indeks...
Palembang, SumselSatu.com Sejumlah komunitas driver online atau pengemudi daring melakukan buka puasa bersama H M Giri Ramanda N Kiemas, SE, MM, Calon Wakil Gubernur (Cawagub) Sumsel 2018-2023, Sabtu (2/6/2018). Pada acara di Gunz Kafe, Kambang Iwak, Palembang itu, juga digelar diskusi dan tanya jawab soal regulasi dan hak-hak driver online. “Beberapa komunitas...
Palembang, SumselSatu.com Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel) akan mengantisipasi dampak inflasi yang dapat memacu kenaikan tarif tiket pesawat terbang jelang Lebaran. Selain harga tiket pesawat, harga hasil pertanian pun akan mendapat perhatian. “Iya, Inflasi dari harga tiket pesawat dan hasil pertanian yang biasanya melonjak tinggi saat Lebaran nanti,” kata Kepala...
Jakarta, SumselSatu.com Gas elpiji 3kg menjadi satu kebutuhan yang sangat penting menjelang Lebaran. Untuk itu, pemerintah diharap benar-benar memperhatikan ketersediaan elpiji 3kg agar tidak terjadi kelangkaan saat menjelang Lebaran atau momen penting lainnya. "Kami mendorong pemerintah dalam mendekati hari raya Idul Fitri untuk memperhatikan hal ini sebaik-baiknya agar tidak terjadi...