Palembang, SumselSatu.com
Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas 1 Palembang melaksanakan kegiatan Pemberian Bantuan Sosial kepada keluarga warga binaan, Jumat (13/6/2025).
Hal itu sebagai bentuk upaya nyata meringankan beban keluarga warga binaan yang sedang menjalani hukuman/proses hukum di Rutan.
“Tujuan kami, meringankan beban keluarga warga binaan,” ujar Kepala Rutan Palembang Muhammad Rolan, AMdIP,...
Palembang, SumselSatu.com
Mantan Bupati Musi Rawas (Mura) Ridwan Mukti bin Mukti Tarsusi yang menjadi terdakwa dalam perkara korupsi, menjalani sidang perdana di Pengadilan Negeri (PN) Palembang, Kamis (12/6/2025).
Sidang dengan agenda pembacaan dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dilakukan di ruang sidang di Gedung Museum Tekstil Sumsel, Palembang. Persidangan Majelis Hakim Pengadilan...
Palembang, SumselSatu.com
PT Magna Beatum mengajukan gugatan ke Pengadilan Negeri (PN) Palembang. Gugatan disampaikan Pengacara Kemas Ahmad Jauhari, SH, MH dan rekan yang mewakili Direktur PT Magna Beatum Rainmar Yosnaidi (54).
Pada Kamis (12/6/2025), Majelis Hakim PN Palembang yang diketuai Fatimah, SH, MH, dengan anggota Agung Ciptoadi, SH, MH, dan Sangkot...
Palembang, SumselSatu.com
Bidang Propam Polda Sumsel melakukan penegakan ketertiban dan disiplin (Gaktiblin) terhadap Anggota Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Sumsel, di Mapolda Sumsel, Palembang, Rabu (11/6/2025) pagi.
Dalam kegiatan tersebut, dilakukan pemeriksaan kartu identitas diri seperti KTP, KTA Polri, SIM, dan lainnya. Kemudian, pengecekan penampilan dan kerapian pakaian seragam dinas....
Palembang, SumselSatu.com
Weni Aryanti, terdakwa dalam perkara korupsi di BNI Kantor Cabang Utama Palembang, tidak dapat menahan air matanya saat persidangan di ruang sidang Pengadilan Negeri (PN) Palembang, di gedung Museum Tekstil Sumsel, Palembang, Rabu (11/6/2025).
Weni menangis saat ia diminta menyampaikan permohonan kepada Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor)...
Palembang, SumselSatu.com
Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Palembang kembali menggelar persidangan Terdakwa Deliar Rizqon, ST, MM bin T Marzoeki.
Persidangan yang dipimpin Hakim Idi Il Amin, SH, MH, di ruang sidang Pengadilan Negeri (PN) Palembang di Museum Tekstil Sumsel, Palembang, Rabu (11/6/2025), dengan agenda pemeriksaan terdakwa.
Terdakwa Deliar bersama-sama dengan...
Palembang, SumselSatu.com
Tim Subdit III Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Sumsel berhasil menangkap empat tersangka pengedar Narkoba. Polisi masih memburu bandar Narkoba yang berdomisili di Desa Kapuk, Kecamatan Pemulutan Selatan, Kabupaten Ogan Ilir (OI).
Dari penangkapan keempat tersangka, polisi mendapatkan barang bukti 23422 pil ekstasi berwarna pink dan berlogo TMT, serta...
Palembang, SumselSatu.com
Penasehat Terdakwa Ali Irwan, Dr Yuspar, SH, MH, meminta Majelis Hakim Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Palembang membebaskan kliennya dari dakwaan.
Ali Irwan adalah terdakwa dalam perkara korupsi pekerjaan jalan ruas Kuang Dalam-Beringin Dalam pada Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Ogan Ilir (OI) Tahun 2019.
Permintaan itu disampaikan...
Palembang, SumselSatu.com
Sembilan calon hakim yang selama 1,5 tahun mengikuti bimbingan dan pelatihan di Pengadilan Negeri (PN) Palembang Kelas IA Khusus, akan dilantik menjadi hakim di Mahkamah Agung (MA), Jakarta, Kamis (12/6/2025) mendatang.
Ketua PN Palembang Agus Walujo Tjahjono, SH, MHum berharap kesembilan calon hakim tersebut akan membuat penegakan hukum di...
Palembang, SumselSatu.com
Suplitoha (40), pemilik pom mini di Jalan Lettu Karim Kadir, Gandus, Palembang, menjadi korban perampokan, Minggu (8/6/2025) pukul 03.00 dinihari WIB. Dua orang pelaku bersenjata tajam berhasil menggondol uang tunai sebesar Rp3 juta.
Kejadian bermula saat korban tengah beristirahat di dalam pom mini. Tiba-tiba seorang pelaku masuk sambil menodongkan...