Jakarta, SumselSatu.com
Pertemuan negara dengan perekonomian besar yang tergabung dalam G-7 yang berlangsung di Kanada berakhir antiklimaks. Persekutuan dagang yang harusnya memperkuat dominasi negara-negara besar di kancah global terancam retak.
Penyebabnya, Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump yang belum bersedia mengurangi hambatan dan tarif.
Diantara negara G-7, AS memiliki GDP terbesar dan...
New York, SumselSatu.com
Indonesia jadi anggota tidak tetap Dewan Keamanan (DK) PBB periode 2019-2020. Lalu apa kewenangan DK PBB di mana Indonesia menjadi anggotanya?
Dikutip dari website DK PBB, Sabtu (9/6/2018), DK PBB memiliki 15 anggota yang terdiri dari 5 anggota tetap dan 10 anggota tidak tetap. Mengacu pada Piagam...
Palembang, SumselSatu.com
Satu lagi kepercayaan dunia internasional diserahkan kepada Indonesia melalui Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel). Kali ini United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization (UNESCO) memilih Sumsel untuk menjadi tuan rumah 30th Session of Internasional of Coordinating Council (ICC) of the Man and Biosphere Program (MAB).
Terkait hal itu, pihak Lembaga...
Jakarta, sumselsatu.com
Amerika Serikat (AS) yang merupakan anggota tetap Dewan Keamanan PBB memveto resolusi soal perlindungan rakyat Palestina. Republik Indonesia menyayangkan hal tersebut.
"Tentu kita menyayangkan bahwa Dewan Keamanan PBB tidak dapat menyepakati resolusi-resolusi yang bertujuan untuk melindungi warga sipil Palestina," kata jubir Kemlu Arrmanatha Nasir, Sabtu (2/6/2018) dikutip dari detikcom.
Dalam...
Ankara, SumselSatu.com
Roket-roket ditembakkan dari Suriah ke Turki bagian selatan. Akibatnya, dua tewas dan 11 lainnya terluka.
Dikutip dari detikcom yang melansir dari AFP, Kamis (25/1/2018), penembakan roket itu terjadi pada Rabu (24/1) lalu oleh kelompok milisi kurdi Suriah. Kejadian itu berlangsung di hari kelima penyerangan Ankara ke milisi kurdi Suriah...
Dituding Sulut Aksi Demonstrasi Anti Pemerintah, Mantan Presiden Mahmoud Ahmadinejad Ditangkap
Fadli -
Teheran, SumselSatu.com
Pemerintah Iran dikabarkan menangkap mantan presdien Mahmoud Ahmadinejad di kota Shiraz karena dianggap memicu kerusuhan dan demonstrasi.
Pemerintah menyebut, pernyataan Ahmadinejad yang dia sampaikan di kota Bushehr adalah penyebab merebaknya unjuk rasa di negeri itu.
Harian Al-Quds Al-Arabi, koran berbahasa Arab terbitan London, mengutip sejumlah sumber menyebut, pemerintah berencana menempatkan...
Tel Aviv, SumselSatu.com
Pengadilan militer di Israel menjatuhkan banyak dakwaan kepada remaja perempuan Palestina yang menampar tentara Israel. Ahed Tamimi menjadi viral dan dianggap pahlawan bagi warga Palestina.
Penyebabnya, remaja berusia 17 tahun tersebut secara berani selalu menentang pendudukan Israel di Tepi Barat.
Tindakannya yang terbaru terjadi pada 15 Desember. Saat itu,...
Kremlin, SumselSatu.com
Komisi Pemilu Rusia, Senin (25/12/2017), secara bulat menolak pencalonan diri pemimpin oposisi Alexei Navalny untuk maju dalam Pemilu Presiden menghadapi Presiden Vladimir Putin pada 2018. Seruan boikot pemilu langsung disuarakan Navalny.
Dalam pemungutan suara pengambilan keputusan, komisi tersebut mendapatkan suara bulat 12 komisioner menolak pencalonan Navalny. Alasan yang dipakai...
Ankara, SumselSatu.com
Artis musik Melly Goeslaw berkesempatan untuk mengunjungi kamp pengungsian warga Palestina di Turki pada Rabu (20/12/2017).
Di sana, Melly tak bisa menahan rasa harunya setelah bertemu dengan anak-anak di penampungan di Kilis, kawasan perbatasan Turki - Suriah.
"Masya Allah, mereka cantik-cantik, cakep-cakep. Tapi sedih pisan, sedih banget, kasihan. Tapi...
New York, SumselSatu.com
Korea Utara dilaporkan telah memulai sejumlah tes untuk dapat memuat bakteri penyakit ke dalam misil balistik.
Dilaporkan surat kabar Jepang, Asahi, yang mengutip sumber dekat badan intelijen Korea Selatan, negara tertutup itu telah memulai eksperimen untuk dapat memuat antraks ke dalam misil balistik antar-benua (ICBM) dan meluncurkannya ke...














