Palembang, SumselSatu.com Setelah selesai melakukan pengambilan gambar pada akhir tahun lalu, Film Seribu Bayang Purnama akan mulai tayang secara serentak pada 3 Juli 2025. Baraka Films selaku rumah produksi dari film ini akan mengangkat cerita yang terinspirasi dari kehidupan nyata petani Indonesia. Film ini bisa menjadi alternatif pilihan sekaligus juga menjadi...
Palembang, SumselSatu.com PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk hingga Mei 2025 telah mendistribusikan sedikitnya 232,215 ribu Kartu Tani di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel). Dari jumlah tersebut, 224,253 ribu atau 96,57 persen lebih tercatat aktif. Total transaksi mencapai 61,682 ribu kali dan nilai transaksi lebih dari Rp51 miliar. “Keberhasilan distribusi dan penggunaan Kartu...