Palembang, SumselSatu.com-Menjelang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) 27 November 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palembang memetakan Tempat Pemungutan Suara (TPS) rawan banjir di 107 kelurahan Kota Palembang.
Pemetaan TPS rawan banjir dan wilayah perbatasan dilakukan KPU Kota Palembang dalam rapat koordinasi Badan Adhoc yang diantaranya terdiri dari Panitia Pemilihan...
Palembang, SumselSatu.com
Calon Gubernur Sumaetra Selatan (Sumsel) nomor urut 1 Herman Deru saling sanggah dengan Cagub nomor urut 2, Eddy Santana soal pemukiman kumuh. Saling sanggah itu terjadi dalam debat ketiga Pemilulada Sumsel 2024, Kamis (21/11/2024) malam.
Herman Deru yang merupakan calon petahana itu mulanya menjelaskan langkah-langkahnya mengatasi persoalan itu jika...
Palembang, SumselSatu.com
Sebanyak 12 Aparatur Sipil Negara (ASN) di Sumatera Selatan (Sumsel) dilaporkan ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) karena diduga tidak netral dan memberi dukungan terhadap pasangan calon (paslon) pada Pemilukada Serentak 2024.
Ketua Bawaslu Sumsel Kurniawan mengatakan, Bawaslu Sumsel sudah melakukan evaluasi dan merekomendasikan laporan itu ke Badan Kepegawaian Negara...
Jakarta, SumselSatu.com
Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) dan Bupati/Walikota di Sumsel diminta agar bersikap netral dalam pelaksaan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada). Aparatur Sipil Negara (ASN) yang terbukti berpihak kepada pasangan calon kepala daerah-wakil kepala daerah harus ditindak tegas.
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI H M Giri Ramanda N...
Survei PUTIN: Elektabilitas RDPS 52,70 Persen, Unggul Dominan dari Paslon Lain di Pilwako Palembang
Arishiro -
Palembang, SumselSatu.com
Lembaga riset politik Public Trust Institute (PUTIN) merilis hasil survei terbaru mengenai elektabilitas 3 pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota Palembang menjelang Pemilihan Walikota (Pilwako) Palembang, 27 November 2024.
Survei tersebut dilakukan pada 1-8 November 2024 tersebut melibatkan 600 responden dari 60 kelurahan dan 18 kecamatan di Kota...
Palembang, SumselSatu.com
Di tengah kesibukan mengikuti kontestasi Pemilihan Umum Gubernur Sumatera Selatan (Pilgub Sumsel) 2024, Herman Deru masih terus menjalin silaturahmi dengan sahabat baiknya, Chairul S Matdiah.
Dalam satu kesempatan, Deru menerima kunjungan Chairul di kediaman Rumah Kayu, Taman Kenten. Keduanya melepas kangen, mengenang masa indah persahabatan yang sudah terjalin selama...
HD-Chairul 40 Tahun Berteman, Sama-sama Mengenyam Perjuangan Hidup Sebelum Sukses Berpolitik
Arishiro -
Palembang, SumselSatu.com
Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Selatan (DPRD Sumsel) H Chairul S Matdiah dan Calon Gubernur Sumsel Herman Deru sudah saling mengenal dan berteman sejak 40 tahun lalu semasa mereka masih remaja.
Usia Chairul lebih tua 3 tahun dari Herman Deru. Chairul berusia 60 tahun, sementara Herman Deru...
Palembang, SumselSatu.com
Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Selatan (DPRD Sumsel) menetapkan lima nama Calon Anggota Komisi Informasi Provinsi (KIP) Sumsel Periode 2024-2028.
Adapun 5 besar yang siap dilantik yakni Muhammad Fathony, Hadi Prayogo, Yoppy Van Houten, Joemartine Chandra dan Haidir Rohimin. Sementara lima lainnya merupakan cadangan.
Ketua DPRD Sumsel...
Palembang, SumselSatu.com
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep optimis pasangan Herman Deru-Cik Ujang (HDCU) akan memenangkan Pemilihan Umum Sumatera Selatan (Pilgub Sumsel) 2024.
"Bapak Herman Deru pasti menang, kalau bisa kita dukung kemenangan beliau di atas 80 persen," ucap Kaesang saat menghadiri Kopdarwil Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sumsel di...
Palembang, SumselSatu.com
Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Sumatera Selatan (DPRD Sumsel) Lury Elza Alex Noerdin, SH, MKn, mengatakan, Upah Minimum Provinsi (UMP) harus selaras dengan pertumbuhan ekonomi dan tingkat inflasi.
"Komisi V DPRD Sumsel akan ikut mendorong dan mengawal agar UMP 2025 sesuai harapan para pekerja dan buruh,"...