Jakarta, SumselSatu.com Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menaikan tarif ojek online (Ojol) usai kenaikan harga BBM jenis pertalite, solar bersubsidi, dan pertamax. "Kami perlu sesuaikan tarif angkutan, dalam hal ini ojol, dengan penyesuaian terhadap kenaikan harga BBM," ungkap Direktur Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub Hendro Sugiatno dalam konferensi pers, Rabu (7/9/2022). Ia menjelaskan tarif ojol...
Jakarta, SumselSatu.com PT Pertamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian terhadap harga bahan bakar minyak (BBM) pada awal September 2022. Bukannya naik harga seperti yang digembor-gemborkan sebelumnya, Pertamina malah terpantau menurunkan harga beberapa jenis BBM. BBM yang harganya diturunkan oleh Pertamina adalah harga dari Pertamax Turbo, Dex, dan juga Dexlite. Perubahan harga ketiga...
Palembang, SumselSatu.com Pancasila sebagai dasar Negara Indonesia telah diterima oleh para pendiri bangsa. Telah sepantasnya seluruh komponen bangsa, termasuk pemerintah daerah (Pemda), harus berperan aktif membumikan Pancasila di Bumi Indonesia. Salah satunya, dengan menggelar berbagai kegiatan di Bulan Juni, yang mampu menggugah kesadaran generasi penerus bangsa tentang nilai-nilai ideologi Pancasila. “Mengingatkan...
Jakarta, SumselSatu.com Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menerbitkan ringkasan Tahapan Pemililhan Umum (Pemilu) 2024. Tahapan ini dibuat dengan gambar dan alur Pemilu. Seperti diketahui kickoff Tahapan Pemilu 2024 dilakukan pada 14 Juni 2022. Diawali dengan tahapan penyusunan peraturan KPU. Finalnya adalah pengucapan sumpah atau janji Presiden dan Wakil Presiden terpilih, Dewan...
Palembang, SumselSatu.com Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Sumatera Selatan (Sumsel), bersama Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Palembang, Jumat (20/5/2022), melaksanakan kegiatan Senam Indonesia Cinta Tanah Air (Sicita). Senam dilaksanakan mulai Pukul 07:00 WIB hingga selesai, di halaman Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumsel, Palembang. Ketua DPD...
Jakarta, SumselSatu.com Pemerintah melalui Kementerian Agama (Kemenag) memutuskan Hari Raya Idulfitri atau 1 Syawal 1443 Hijriah di Indonesia jatuh pada Senin, (2/5/2022). Keputusan tersebut berdasarkan hasil sidang Isbat penentuan awal Syawal 1443 H yang dipimpin langsung Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, Minggu (1/5/2022). "Secara mufakat sidang Isbat menetapkan 1 Syawal 1443 Hijriah...
Pontianak, SumselSatu.com Relawan Perjuangan Demokrasi (Repdem) meminta Partai Demokrat meminta maaf kepada Megawati Soekarnoputri. Hal itu menyusul pernyataan Herzaky Mahendra Putra, Juru Bicara Partai Demokrat, yang menyatakan, Megawati menggulingkan Abdurrahman Wahid atau Gus Dur sebagai presiden. “Pernyataan Herzaky yang menyatakan bahwa Ibu Megawati melakukan penggulingan kepada Gus Dur ketika Beliau menjadi...
Palembang, SumselSatu.com Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), Selasa (17/8/2021), mengikuti Upacara Bendera Hari Kemerdekaan RI Ke-76 yang dilaksanakan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan secara virtual. Para pengurus DPD PDI Perjuangan Sumsel serta organisasi sayap PDI Perjuangan, seperti Repdem (Relawan Perjuangan Demokrasi), BMI...
Bogor, SumselSatu.com Universitas Pertahanan (Unhan) mengukuhkan Megawati Soekarnoputri sebagai Profesor Kehormatan (Guru Besar Tidak Tetap) Ilmu Pertahanan Bidang Kepemimpinan Strategik Fakultas Strategi Pertahanan, Unhan. Rektor Unhan Laksamana Madya TNI Amarulla Octavian saat memimpin sidang senat terbuka pengukuhan profesor kehormatan, di Bogor, Jawa Barat (Jabar), Jumat (11/6/2021), menyampaikan, Prof Dr (HC) Megawati...
Palembang, SumselSatu.com Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) kembali melakukan penanaman pohon. Bersama kader dan pengurus partai berlogo ‘Banteng Moncong Putih’ itu se-Kota Palembang, PDI Perjuangan Sumsel menanam 48 ribu pohon di Ibukota Provinsi Sumsel. Aksi cinta lingkungan PDI Perjuangan itu ditandai dengan ditanamnya...