Palembang, SumselSatu.com Pemerintah memperkuat ketahanan pangan dan gizi keluarga dengan memanfaatkan lahan pekarangan rumah. Masyarakat didorong untuk menanam berbagai tanaman pangan bergizi seperti sayuran, cabai, tomat, dan buah-buahan untuk kebutuhan konsumsi rumah tangga “Program ini diharapkan dapat meningkatkan gizi keluarga, menambah pendapatan rumah tangga, serta mendukung program nasional pangan bergizi. Ketahanan...
Jakarta, SumselSatu.com Pemerintah telah melegalkan 22.000 sumur minyak rakyat yang tersebar di sejumlah kabupaten di Sumatera Selatan (Sumsel). Legalisasi ini bertujuan melindungi masyarakat dan meningkatkan produksi minyak nasional. Kebijakan tersebut diambil setelah Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia melakukan kunjungan kerja ke Sumsel, termasuk ke Kabupaten Musi Banyuasin...
Palembang, SumselSatu.com Kilang Pertamina Plaju memastikan semua produk olahan yang diproduksi memenuhi standar dan mutu (spesifikasi) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Hal tersebut dibuktikan setelah dilakukan uji sampel oleh Balai Besar Pengujian Minyak dan Gas Bumi LEMIGAS yang berlangsung pada Agustus-September 2025. Untuk produk Gasoline, hasil pengujian LEMIGAS menunjukkan bahwa...
Jakarta, SumselSatu.com Koordinator Koaliasi Smoke-free Jakarta Dollaris Riauaty Suhadi, menolak keras adanya ruangan khusus merokok di dalam gedung. Penolakan ini merespon pernyataan Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo yang mengimbau agar pemilik fasilitas maupun penyelenggara acara menyediakan ruangan khusus bagi pengunjung yang ingin merokok. “Di Jakarta sudah tidak ada ruangan khusus merokok...
Jakarta, SumselSatu.com Untuk memperkuat ketahanan energi nasional dan mendukung visi Indonesia Emas 2045, PLN membuka lowongan kerja bagi seluruh putra dan putri Indonesia. Lowongan kerja PLN atau Rekrutmen Umum PLN Group 2025 akan resmi dibuka mulai pada 1 Oktober 2025. Rekrutmen ini sebagai wujud nyata kontribusi PLN terhadap pembangunan sumber daya...
Palembang, SumselSatu.com Gelombang aksi mahasiswa yang berlangsung secara nasional sepanjang Agustus lalu menjadi sorotan publik. Dari Jakarta, Bandung, Makassar hingga Palembang, ribuan mahasiswa turun ke jalan menyuarakan keresahan terhadap berbagai isu, mulai dari ekonomi, kebijakan politik, hingga tuntutan transparansi pemerintah. Aksi-aksi ini menandai bahwa generasi Z semakin mengambil peran dalam...
Jakarta, SumselSatu.com Sebagai bentuk nyata komitmen ikut memajukan kehidupan bangsa, Canon-PT Datascrip mendonasikan ratusan printer untuk universitas di Indonesia. Sebelumnya, hal serupa juga dilakukan untuk Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas). Penyerahan 490 unit printer Canon MegaTank G1730 untuk 49 universitas itu dilakukan di Jakarta, Kamis (25/9/2025). “Kami bekerjasama dengan Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains,...
Palembang, SumselSatu.com Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Palembang menjatuhkan hukuman pidana mati terhadap terdakwa Alfin Rifki Kurniadi alias Toeng bin Ahmad Zaini. Putusan majelis hakim itu sama dengan tuntutan Jaksa Penuntut Umum (JPU). Putusan majelis hakim dibacakan dalam persidangan yang dipimpim Hakim Fatimah SH, MH, di PN Palembang, Selasa (16/9/2025). Hadir...
Jakarta, SumselSatu.com Perjuangan rakyat Palestina dalam mengambil kembali kemerdekaannya mulai menunjukkan hasil, dengan banyak pihak yang telah menyatakan dukungannya, baik dari negara maupun organisasi dunia seperti Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) dan Organisasi Kerja Sama Islam (OKI). Indonesia menjadi salah satu negara paling gigih dalam memperjuangkan suara rakyat Palestina, tidak hanya melalui...
Palembang, SumselSatu.com Dyana Fitri mengugat PT Abbott Products Indonesia karena diberhentikan sebagai karyawan. Warga Kecamatan Sako, Palembang itu, mengajukan gugatan perselisihan hubungan industrial ke Pengadilan Hubungan Industrial (PHI) pada Pengadilan Negeri (PN) Palembang. Dyana terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) tanpa sebelumnya menerima surat peringatan (SP) atau skorsing terlebih dahulu. Pada Rabu...