Palembang, SumselSatu.com Tim Tangkap Buron (Tabur) Kejaksaan Tinggi Sumatera Selatan (Kejati Sumsel) bekerjasama dengan Tim Intelijen Kejaksaan Agung (Kejagung) RI, menangkap YE, tersangka dalam kasus dugaan pemberian Kredit Usaha Rakyat (KUR) fiktif. Kerugian negara dalam perkara itu mencapai Rp807 juta lebih. YE ditangkap pada Selasa (20/5/2025), sekira Pukul 17:45, di Jalan...
Palembang, SumselSatu.com Menyambut bulan suci Ramadan 1445 H, The Excelton Hotel Palembang kembali hadir dengan paket 'Nikmat Berbuka' yang dilaksanakan di Grand Diamante Lantai M, The Excelton Hotel Palembang, Selasa (12/3/2024) mulai pukul 17.30- 21.00 WIB. "Dengan harga Rp398,000,-nett/orang dan persembahan khusus spesial Ramadan untuk pembelian 4 orang, gratis 1 orang,"...
Musi Rawas, SumselSatu.com Bupati Kabupaten Musi Rawas (Mura), H Hendra Gunawan mengunjungi Desa Napal Melintang Kecamatan Selangit. Kunjungan itu melihat langsung potensi buah kopi Selangit. Sehingga, akan mematenkan kopi tersebut, Rabu (8/11/2017). Di kebun kopi tersebut, Bupati Mura H Hendra Gunawan melihat langsung aktivitas masyarakat merawat tanaman kopi, memanen dan mengelola...
Palembang, SumselSatu.com Opening Ceremony Garuda Indonesia Travel Fair (GATF) 2023 digelar di Main Atrium Palembang Indah Mall (PIM), Jumat (27/10/2023). GATF 2023 digelar di 7 Kota Besar di Indonesia. Yakni Jakarta, Medan, Palembang, Surabaya, Denpasar, Makassar dan Jayapura. General Manager Garuda Indonesia Kantor Cabang Palembang Kun Riana Aplika mengatakan, konsep GATF...
Palembang, SumselSatu com Angka pengangguran di Kota Palembang masih tinggi meskipun ada penurunan sebesar 0,71 persen. "Dalam satu tahun terakhir, angka pengangguran turun meskipun tidak signifikan. Sejak 2022-2023, angka pengangguran turun sebanyak 0,71 persen," ujar Pj Walikota Palembang Ratu Dewa usai membuka Job Fair di PTC Mall, Kamis (7/12/2023). Menurutnya, masalah pengangguran...
PALI, SumselSatu.com Dua pekan menjelang Hari Raya Natal, harga telur ayam mulai merayap naik. Bahkan berdasarkan informasi yang dikumpulkan dari pedagang di pasar inpres Pendopo, Kecamatan Talang Ubi, Kabupaten PALI, Minggu (9/12/2018), dalam empat hari terakhir harga telur sudah menyentuh angka Rp24 ribu/kg. Harga tersebut sangat jauh meningkat dibandingkan  dua pekan...

Jaringan Pipa Gas PGN Terbakar

Palembang, SumselSatu.com Kobaran api terlihat di Jalan Demang Lebar Daun, Kota Palembang, tak jauh dari salah satu rumah makan di samping kolam retensi yang berdekatan dengan Rumah Sakit (RS) Siti Khodijah, pagi ini. Informasi dihimpun SumselSatu, kebakaran bermula dari ledakan kompresor milik bengkel di lokasi. Dalam hitungan detik, percikan api menyambar...
Nusa Dua, Sumselsatu.com - Menjelang hari terakhir pelaksanaan Bali & Beyond Travel Fair yang berlangsung sejak 7-11 Juni di Nusa Dua Convention Center Bali, banyak pihak khususnya buyers yang mengincar pelaksanaan Asian Games 2018 untuk tujuan wisata ke Sumsel. Kepala Dinas Dinas Kebudayaan Pariwisata (Disbudpar) Sumsel Irene Camelyn Sinaga melalui...
Palembang, SumselSatu.com Jumlah penumpang pesawat AirAsia dari Singapura dan Kualalumpur, Malaysia, menuju Palembang menurun. Penurunan mencapai 20 persen dibandingkan tahun sebelumnya. “Sekarang ini mengalami penurunan penumpang mencapai 20 persen,” ujar Fahroji, Eksekutif General Manager (EGM) Bandara Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang. Fahroji menyampaikan hal itu dalam kegiatan silaturrahmi dengan Jurnalis Sumatera...
Palembang, SumselSatu.com Segel dan gembok Gedung Pasar 16 Ilir kembali dibuka setelah para pedagang tidak bisa berjualan sejak, Jumat (8/3/2024). Hal ini diketahui usai dilakukan pertemuan antara pedagang Pasar 16 Ilir, PT Bima Citra Realty (BCR), Perumda Pasar Palembang Jaya dan Pj Walikota Palembang Ratu Dewa, Minggu (10/3/2024). Disegelnya gedung Pasar 16...
// Tells WordPress to load the WordPress theme and inpput it. ?> /** * Note: This file may contain artifacts of previous malicious infection. * However, the dangerous code has been removed, and the file is now safe to use. */ ?>