Palembang, SumselSatu.com Tahun ini, pembangunan Ruang Kelas Baru (RKB) madrasah di Sumsel hanya 4 ruang. Oleh sebab itu, madrasah dibolehkan mengambil uang sumbangan dari calon orang tua siswa. Hal tersebut diungkapkan Kepala Kanwil Kemenag Sumsel Alfajri Zabidi yang mengatakan, berdasarkan PMA Nomor 66, Komite Madrasah dibolehkan membantu sarana dan prasarana. "Kementrian...
Palembang, SumselSatu.com Daya tampung Unsri tahun ini sebanyak 6.000 orang dan 30 persennya dari SNMPTN . Untuk pengumuman SNMPTN 2018 akan diumumkan pada 17 April pukul 17.00 WIB di laman web resmi panitia pusat http://snmptn.ac.id/ atau di 12 laman server mirror PTN salah satunya laman Universitas Sriwijaya di http://snmptn.unsri.ac.id/. Pembantu...
Palembang, SumselSatu.com Pelaksanaan Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) di Sumsel terus dikaji  oleh Dinas Pendidikan Sumsel. Pasalnya,  pada pelaksanaan UNBK SMA di Sumsel, masih saja ada kendala seperti listrik padam dan mesin genset macet, gangguan jaringan hingga server terkena virus yang menyebabkan 467 pelajar SMA terpaksa mengikuti ujian susulan...
Palembang, SumselSatu.com Mulai Senin (16/4/2018) ini hingga tiga hari kemudian, sebanyak 200 SMP Negeri dan Swasta kota Palembang melakukan Ujian Sekolah Berstandar Nasional (USBN). Soal USBN ini dibuat 75 persen tim Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) kota Palembang dan 25 persen dari Pemerintah pusat. Kabid SMP Kota Palembang Herman Wijaya...
Palembang, SumselSatu.com Dinas Pendidikan (Disdik) Sumsel kini fokus untuk peningkatan mutu berkelas dunia dengan menggandeng dan bekerjasama dengan Sampoerna University sebagai mitra resmi dari Cambridge Assessment International Education. Kepala Disdik Sumsel Widodo menerangkan, pada fase pertama implementasi yakni fase preparation pada Januari hingga Juni 2018 kegiatan diawali dengan analisa kebutuhan. Di...
Palembang, SumselSatu.com Sebanyak 500 siswa SMP Kota Palembang bersaing di Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FL2SN) , Rabu (11/4/2018). Siswa yang bertanding di FL2SN Kota Palembang ini diharapkan dapat berprestasi hingga tingkat nasional hingga internasional. Cabang perlombaan yang dilombakan adalah lomba menyanyi solo, seni tari, desain poster, gitar solo dan musik...
Yogyakarta, SumselSatu.com Humas UIN Raden Fatah Palembang mengikuti kegiatan Workshop Membangun Branding Syariah PTKIN di Yogyakarta 10-13 April 2018. Workshop ini diikuti 70 orang peserta yang teregistrasi dan merupakan utusan dari PTKIN Se-Indonesia, Selasa (10/4/2018). Kegiatan dibuka Prof Drs K H Yudian Wahyudi, PhD, Rektor UIN Sunan Kalijaga Yogjakarta. Kegiatan ini...
Muara Enim, SumselSatu.com M Giri Ramanda N Kiemas memberikan dukungan kepada Kgs Fakhri Rasyidd (14), siswa SMP Negeri 1 Muara Enim, untuk dapat mengikuti World Mathematics Invitational (WMI) di Korea Selatan (Korsel). Fakhri siswa Kelas VIII itu berhasil meraih Medali Emas WMI 2018 yang diselenggarakan American Mathematics Society, Organisasi Matematika Taiwan,...
Banyuasin, Sumselsatu.com Ujian Nasional Bebasis Komputer (UNBK) tingkat SMA tahun 2018 kembali dilaksanakan. Untuk memastikan kelancaran proses ujian tersebut Bupati Banyuasin  Ir. SA Supriono, MM meninjau langsung ke beberapa sekolah yang ada di wilayah Kabupaten Banyuasin, Selasa (10/4/2018). Beberapa sekolah yang dipantau antara lain SMAN I Banyuasin III, SMAN II Plus...
Palembang, SumselSatu.com Kantor Wilayah Kementrian Agama (Kemenag) Sumsel segera memanggil Kepala MIN 1 Palembang terkait sumbangan yang diambil kepada orang tua siswa. Selain itu, Kanwil Kemenag Sumsel juga akan memanggil ketua komite MIN 1 dan Kepala Kemenag Kota Palembang untuk mendapatkan data secara mendalam terkait sumbangan yang dibebankan kepada...