Banyuasin, SumselSatu.com Kantor Urusan Agama (KUA) Banyuasin III bekerjasama dengan Penyuluh Agama Islam (PAI) Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, menggelar pengajian akbar dalam rangka Tahun Baru Islam 1 Muharam 1439 Hijriyah, Kamis (13/9/2018). Hadir sebagai penceramah Kepala Kemenag Banyuasin H Abadil, SAg, MSi. Kegiatan pengajian akbar dilaksanakan di halaman Kantor KUA Banyuasin...
Lahat, SumselSatu.com Kabupaten Lahat menyabet dua penghargaan pada Anugerah Pesona Indonesia (API) Tahun 2022. Yakni, destinasi Agrowisata Tanjung Sakti Desa Sindang Panjang dan Ayek Pacar. Ayek Pacar merupakan destinasi wisata buatan yang berada di Kecamatan Jarai dan mendapat juara 3 pada kategori Destinasi Baru. Sementara Agrowisata Tanjung Sakti berhasil menjadi juara...
Jakarta, SumselSatu.com Mahkamah Konstitusi (MK) RI, Kamis (26/7/2018), menggelar sidang perdana perkara Nomor 34/PHP.GUB-XVI/2018, perihal Perselisihan Hasil Pemilihan Gubernur Sumatera Selatan. Pemohon perkara adalah adalah Dodi Reza Alex Noerdin dan M Giri Ramanda N Kiemas, Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur Sumsel 2018-2023. Sidang digelar di Ruang Sidang Gedung MK...
Musi Rawas, SumselSatu.com Satlantas Polres Musi Rawas (Mura) mengelar Operasi Keselamatan Musi 2018 yang sebelumnya dikenal Operasi Simpatik. Operasi ini digelar selama 21 hari. Dimulai dari 1 hingga 21 Maret mendatang. Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Mura, AKBP Bayu Dewantoro, SIK, MM, melalui Kasat Lantas, AKP Budi Hartono Sutrisno, SH, SIK, mengatakan...
IKAN BOTIA (Chromobotia macracanthus) di Indonesia hanya terdapat di perairan Sumatera Bagian Selatan serta terdapat pula di Kalimantan. Ikan ini menjadi primadona pencinta ikan air tawar dan merupakan salah satu hal yang wajib dipelihara untuk melengkapi aquascape akuarium. Memiliki corak warna yang indah berbalurkan warna hitam dan orange kemerahan dengan sirip...
Palembang, SumselSatu.com Irdam II/Sriwijaya, Kolonel Inf Suko Basuki, memberikan kuliah umum kepada 1.200 Mahasiswa Baru Universitas Bina Dharma (UBD) Palembang TA 2017, bertempat di Gedung OPI Jakabaring, Palembang, Senin (11/9/2017).  Acara yang digelar oleh UBD Palembang bekerja sama dengan Kodam II/Swj ini dimaksudkan untuk memberikan kesadaran dan pemahaman terhadap Wawasan Kebangsaan bagi...
Kayu Agung, SumselSatu.com Sebagian besar pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) Kabupaten OKI mempertanyakan realisasi dana bergulir dari Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB), Kementerian Koperasi dan UKM. Padahal usulan proposal bantuan dana sudah diajukan sejak Desember 2015 lalu. “Saya mengajukan proposal sejak Desember 2015 lalu. Bahkan proposal sudah diverifikasi, termasuk...
Lahat, SumselSatu.com Hari menunjukkan pukul 10.00 WIB. Sejumlah pria berbadan cukup kekar berdiri di aliran Sungai Lematang, Kabupaten Lahat, Minggu (28/5/2023), tanpa memakai baju dan hanya memakai celana pendek. Tanpa menghiraukan cuaca yang cukup terik dan sinar matahari yang terasa menyengat kulit, mereka terlihat asyik berendam di tengah aliran Sungai Lematang....
TULISAN berjudul ‘Tersesat di Hutan’ menjadi salah satu bagian dari buku Komik Kecil-Kecil Punya Karya (KKPK) Army Garis Keras. Ternyata, Farisha Naura Salsabila, penulis ‘Tersesat di Hutan’ itu adalah murid Kelas IV SD YKPP Pendopo, Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI), Sumatera Selatan (Sumsel). Karena ‘Tersesat di Hutan’, Farisha yang akrab...
Palembang, SumselSatu.com Berdasarkan data dari Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) Palembang, peredaran pangan tahu dan mie berformalin tahun ini mencapai 20,28 persen. Komisi IX DPR RI meminta Balai BPOM Palembang untuk meningkatkan kinerjanya agar peredaran pangan berformalin diturunkan. Permintaan itu disampaikan Ketua Tim Kunjungan Kerja (Kunker) Komisi IX DPR...