Palembang, SumselSatu.com Banyak yang meragu dan khawatir jika ibadah puasa dapat menghentikan kegiatan minum kopi sebulan penuh. Padahal sebenarnya tidak perlu begitu karena kita tetap bisa ngopi asal tahu aturannya. Majalah ottencoffe.co.id menulis empat tips sederhana yang semoga bisa membantu kalian tetap bisa merasakan nikmatnya ngopi di bulan istimewa ini. Jangan Berlebihan Kondisi...
Palembang, Sumselsatu.com  Memasuki libur panjang lebaran tahun 2018, peserta Jaminan Kesehatan Nasional - Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS) tidak perlu cemas karena mereka tetap bisa menggunakan kartu JKN-KIS nya meskipun sedang berada di luar kota. Andi Ashar, Kepala Cabang BPJS Kesehatan kantor cabang Palembang mengatakan, jika peserta JKN-KIS yang berada di luar...
Palembang, SumselSatu.com Berpuasa selama bulan Ramadan wajib hukumnya bagi umat Muslim. Puasa menahan diri dari rasa haus, lapar, dan perbuatan buruk. Namun, tidak jarang puasa terancam gagal karena sakit kepala yang tidak tertahankan. Mengapa sakit kepala sering terjadi selama berpuasa dan bagaimana cara mengatasinya? Web Kesehatan menulis, berdasarkan penelitian, sakit kepala...
Palembang, SumselSatu.com Melanjutkan dan meningkatkan Program Berobat Gratis, menjadi salah satu program kerja yang akan dilakukan pasangan Calon Gubernur (Cagub)-Wakil Gubernur (Wagub) Sumsel Nomor Urut 4 H Dodi Reza Alex-H M Giri Ramanda N Kiemas, jika mereka nanti dipercaya rakyat memimpin Sumsel 2018-2023. Calon Wagub (Cawagub) Sumsel H M Giri Ramanda...
Palembang, Sumselsatu.com Kini Rumah Sakit Muhammad Hoesin (RSMH) menyediakan Hostel yang telah dibuka sejak 7 Mei kemarin. Hostel ini dihadirkan untuk keluarga Pasien atau kerabat dari Pasien RSMH yang menginap. Hostel ini sendiri berada di sisi belakang rumah sakit atau lebih tepatnya di belakang IGD. Hostel itu memiliki fasilitas kamar...
Palembang, SumselSatu.com Pesatnya perkembangan teknologi telah diakui telah banyak membantu sejumlah pekerjaan manusia. Salah satu kemajuan yang dirasakan adalah kemudahan untuk berbelanja. Hanya lewat gawai kebutuhan sandang dan pangan dapat dengan mudah didapatkan tanpa membutuhkan banyak tenaga. Akan tetapi, seperti dipublikasikan DokterSehat.Com, kemajuan teknologi ini ternyata berbanding terbalik dengan manfaat yang...
Palembang, SumselSatu.com Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Republik Indonesia Mohamad Nasir memberi apresiasi yang tinggi kepada Gubernur Sumsel Alex Noerdin yang telah menghibahkan lahan sekitar dua hektar untuk pembangunan Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya. Alex Noerdin pun diberi julukan baru. "Ini sangat luar biasa. Pak Alex Noerdin itu, kalau...
Palembang, SumselSatu.com Menteri Kesehatan (Menkes) Republik Indonesia (RI) Prof, Dr, dr, Nila Farid Moeloek, SPM mengajak semua lapisan masyarakat untuk memahami pentingnya seorang lansia. Sebab, meski telah berusia lanjut, namun lansia tetap bisa berperan untuk bangsa karena menjadi lansia bukan otomatis berhenti produktif. Hal ini dikatakan Menkes saat memberi...
Palembang, SumselSatu.com Kebutuhan ikan di Sumsel sejak beberapa tahun ini cukup tinggi. Untuk mencukupi kebutuhan masyarakat Sumsel, stok ikan didatangkan dari Provinsi Lampung, Bengkulu, Jambi, Jakarta dan dari Pulau Kalimantan serta Jawa. Kasi  Mutu dan Dipersifikasi Produk Ade Ranty mengatakan, kebutuhan ikan di Sumsel mencapai 40,055 kg perkapita pertahun berdasarkan...
Palembang, SumselSatu.com Berdasarkan data di Dinas Kesehatan Sumatera Selatan (Sumsel) terdapat 374 orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) saat ini masih hidup dalam pasungan. Pemprov Sumsel melalui Dinas Kesehatan terus melakukan sosialisasi agar penderita gangguan jiwa itu tidak dipasung tapi diberikan pengobatan. Hal tersebut diungkapkan Asisten III Administrasi dan Umum Pemprov Sumsel...