Palembang, SumselSatu.com Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Selatan (Sumsel), pada 2019 telah menutup sedikitnya delapan tambang batubara ilegal. Sebanyak 68 izin usaha pertambangan (IUP) juga dibekukan karena tidak membayar jaminan reklamasi. Akibat tambang tidak berizin itu, menyebabkan kerugian negara hingga sekitar 1/2 triliun rupiah per tahun. Belum lagi, kerugian tak ternilai dengan...
Prabumulih, SumselSatu.com Dukungan politik kepada pasangan Calon Gubernur (Cagub)-Wakil Gubernur (Wagub) Sumsel H Dodi Reza Alex Noerdin H M Giri Ramanda N Kiemas terus mengalir. Tim yang dulunya mendukung pasangan Saifuddin Aswari Rivai-Irwansyah (Asri) dengan nama Tim Pengamanan Jalur Trunkline Sumsel Kota Prabumulih, kini mengalihkan dukungan mereka kepada Dodi-Giri. Mantan atau...
Prabumulih, SumselSatu.com Relawan Demokrasi Perjuangan (Repdem) Kota Prabumulih terbentuk. Sebagai sayap partai, Repdem diharapkan mengangkat Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan lebih tinggi lagi. “Mudah-mudahan, DPC Repdem Prabumulih sebagai sayap partai dapat mengangkat PDI Perjuangan terbang mewujudkan perjuangan politik,” ujar Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Prabumulih Ir Dipe Anom, Sabtu...
Prabumulih, SumselSatu.com M Giri Ramanda Kiemas yang maju berpasangan dengan Calon Gubernur Sumatera Selatan H Dodi Reza Alex Noerdin, mengelar kampanye dialogis di Kota Prabumulih. Kali ini kampanye digelar di rumah kediaman H Andriansyah Fikri yang juga merupakan Pasangan calon Tunggal pada pemilihan kepala Daerah di Kota Prabumulih, Kamis (22/3/2018). Dalam...
Prabumulih, SumselSatu.com Memeringati Hari Ulang Tahun (HUT) Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan Ke-47 dan HUT Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri Ke-73, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Prabumulih menggelar berbagai kegiatan. Diantaranya menanam pohon dan menebarkan benih ikan. Penanaman pohon dan pelepasan benih ikan itu sebagai bentuk kepedulian PDI...
Palembang, SumselSatu.com Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) H Alex Noerdin resmi melantik Richard Cahyadi sebagai Penjabat Walikota Prabumulih. Pengambilan sumpah jabatan dilaksanakan di Griya Agung Palembang, Minggu (13/5). Richard Cahyadi yang menjabat Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Sumsel ini, sebelumnya juga sudah ditunjuk sebagai Penjabat Sementara (Pjs) Walikota...
Palembang, SumselSatu.com Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) Alex Noerdin meminta pasangan bupati-wakil bupati (Wabup) dan walikota-wakil walikota (Wawako) di Sumsel bekerja nyata untuk rakyat yang mereka pimpin. “Pesan saya, cintailah rakyat. Terjun langsung ke lapangan, jangan banyak bicara, langsung dengan tindakan,” ujar Alex, pada acara pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan kepala daerah...
Palembang, SumselSatu.com Tiara Ramadhani atau yang dikenal dengan panggilan Rara (16), kurang beruntung karena hanya menjadi runner up di Liga Dangdut (Lida) Indonesia 2018. Meski demikian, anak yatim dari Kota Prabumulih ini tetap mendapat penghargaan dari Gubernur Sumsel H Alex Noerdin berupa beasiswa pendidikan. Pemberian beasiswa ini memang telah dilontarkan Alex...
Palembang, SumselSatu.com Di Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) tercatat 8000 lebih orang yang dapat mengikuti tes Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Mereka adalah guru yang belum menjadi aparatur sipil negara (ASN) dan honorer di SLTA dan SLB. Di sisi lain, Sumsel masih kekurangan guru untuk mengajar dan mendidik di Sekolah Lanjutan...
Prabumulih, SumselSatu.com PT Pertamina Asset 2 Limau Field melakukan bedah rumah Kosima di Desa Karangan, Kecamatan Rambang Kapak Tengah (RKT), Kota Prabumullih. Perbaikan rumah itu dilakukan dengan menggunakan uang zakat karyawan dan didukung dana Program Tanggungjawab Sosial Perusahaan (TSP) atau Corporate Social Responsibility (CSR). “Ini (bedah rumah-red) kepedulian nyata para pekerja...